Ditengah lesunya penjualan telur ditingkat peternak, PT Malindo Feedmill Tbk melakukan penyerapan telur dengan membeli telur dari peternak rakyat di Kediri Jawa Timur
Kategori: Tanggung Jawab Sosial Perusahaan
Bantuan Malindo di Bulan Ramadan
Bulan Ramadan di tengah pandemi Covid – 19 tidak melunturkan semangat Malindo untuk berbagi, berbuat kebaikan dan peduli sesama. Hal tersebut dilakukan PT Malindo Feedmill Tbk dengan menggelar kegiatan CSR di bulan puasa.
PT Bibit Indonesia Distribusikan Telur untuk Korban Banjir Majalengka
PT Bibit Indonesia melalui program CSRnya mendistribusikan 1500 butir telur untuk korban banjir di Kabupaten Majalengka Provinsi Jawa Barat. Sebagai perusahaan peternakan, PT Bibit Indonesia yang memiliki unit usaha pembibitan ayam di Majalengka menyerahkan bantuan telur tersebut tanggal 24 Februari 2021 melalui Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan (DKP3) Kabupaten Majalengka
Bantuan Korban Gempa Provinsi Sulawesi Barat
Tak lama terjadinya banjir di Kalimantan Selatan pada 12 Januari 2021, Indonesia kembali berduka dengan terjadinya gempa di Provinsi Sulawesi Barat.
Bantuan untuk Korban Banjir Kalimantan Selatan
Hujan deras yang mengguyur beberapa daerah di Provinsi Kalimantan Selatan pada 12 Januari 2021 mengakibatkan terjadinya banjir di berbagai lokasi.
Bantuan untuk Korban Banjir Luwu Utara, Sulawesi Selatan
Hujan deras mengguyur wilayah Luwu Utara sejak Sabtu sore (18/07/2020). Akibatnya air naik dan menyebabkan banjir di wilayah Luwu Utara, Sulawesi Selatan.
Malindo Donasikan 2.850.000 Telur untuk Sekolah dan Wilayah Stunting
Untuk menunjukkan kepedulian perusahaan terhadap peningkatan gizi anak sekolah serta mengurangi angka stunting di masyarakat, PT Malindo Feedmil Tbk memberikan bantuan telur kepada anak-anak Sekolah Dasar, Madrasah, Pondok Pesantren dan wilayah stunting di berbagai daerah di Indonesia.
Malindo Peduli Covid-19
Wabah Corona Covid-19 saat ini tengah berjangkit di berbagai kawasan dunia termasuk Indonesia.